8 November 2013

Cara Mudah Membuat Aplikasi Android Bagi Pemula




Belajar cara membuat aplikasi Android untuk pemula memang tidaklah mudah. Apalagi jika pengguna sama sekali tidak miliki pengetahuan dasar terkait. Namun jangan berkecil hati dulu. Orang awam pun bisa membuat aplikasi Android dengan bantuan 5 tool berikut.

Cara Membuat Aplikasi Android
Cara Membuat Aplikasi Android


Aplikasi ini besutan Nitobi Software. Pengguna bisa ciptakan aplikasi mobile tak hanya untuk Android namun juga iPhone, iPad, Android, Plam, BB, Windows Mobile, dan sebagainya. Caranya, pengguna hanya menuliskan program dalam HTML, CSS atau Javascript lalu ditransfer ke compiler Phonegap.

Tool ini sediakan template siap pakai untuk pembuatan aplikasi Android, kemudian pengguna bisa mengubah sesuai keinginan. Misalkan saja soal warna, tema, logo, tombol, dan kustomisasi.

anya diwajibkan miliki situs web/blog dan akun Twitter.
Tool ini mungkin kebalikan dari Phonegap. Jika di Phonegap pengguna diharuskan agak sedikit mikir soal ‘koding’, di tool ini pengguna sudah disiapkan konsep template yang siap digunakan dan berjalan di pelbagai platform. 

Sesuai namanya, tool ini memang diciptakan untuk membuat aplikasi Android. Saat ini hanya miliki koleksi 18 template yang siap pakai untuk membangun aplikasi yang diinginkan. Aplikasi yang telah diciptakan akan dikirim berkasnya via email.

Tool ini mulanya dipakai oleh developer pemula yang kemudian dihibahkan ke MIT. Berbeda dengan tool-tool di atas, tool ini murni tanpa template. Jadi, pengguna wajib mengerti walaupun tidak jago ‘koding’. Tenang ada video tutorial yang bakal membantu Anda.



0 komentar:

Post a Comment

 
eko77